Plt Bupati Mimika Gelar Monitoring Evaluasi Progress Kerja Bersama Perangkat Daerah Tahun 2022.
Pada
28 Sep, 2022
Rapat bersama pelaksana tugas bupati mimika johannes rettob di gelar di aula bappeda mimika bersama seluruh perangkat daerah pada 27 september 2022 guna membahas keberlangsungan pemerintahan mimika hingga 2024 mendatang.
dalam agenda rapat internal tersebut dibahas berbagai kendala opd lingkup pemkab mimika terkait proses pembangunan, serapan anggaran, serta administrasi pemerintahan hingga rasionalisasi anggaran perubahan dari apbd mimika tahun 2022.
Dikatakan plt bupati mimika johannes rettob usai rapat mengatakan, realisasi keuangan dan serapan anggaran masih rendah dan bervariasi di setiap opd, namun dengan sisa waktu di tahun 2022 yang ada, pemerintah akan bergerak cepat untuk menuntaskan berbagai program yang belum terlaksana.